PROGRESS REPORT AREA PERUBAHAN 6
28-09-2022 / sakip
Jakarta, 28 September 2022
Ketua Koordinator Area Perubahan 6 Penguatan Akuntabilitas Rahmad Budiaji menyatakan Perjanjian Kinera (PK) merupakan produk Perencanaan Kinerja Organisasi dan Reformasi Birokrasi (PKORB).
“PK merupakan produk PKORB, dan diharapkan kedepan PKORB dan MKI ASN dapat bersinergi terkait aplikasi manajemen kinerja, sehingga apabila ada masalah atau hal yang dibutuhkan dapat diselesaikan dengan efektif dan efisien,” kata Aji demikian sapaan akrabnya saat memimpin Rapat Rapat Evaluasi Reformasi Birokrasi dan SAKIP Tahun 2022 di Ruang Rapat Biro Keuangan Sekretariat Jenderal DPR RI, Jakarta, Rabu, (28/09/2022).
Ia menyampaikan bahwa masih perlu dipikirkan terkait penilaian PK. Apakah akan dilakukan perubahan atau tidak, karena ada beberapa...